SMAN 5 Solok Selatan Sebagai Sekolah Menengah Cukup Informatif Hasil dari Monitoring dan Evaluasi Komisi Informasi Provinsi Sumatera Barat
Solok Selatan– SMAN 5 Solok Selatan meraih apresisi dalam ajang Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2023 oleh Komisi Informasi (KI) Sumatera Barat (Sumbar). Penghargaan ini diperolah dari hasil monitoring dan evaluasi keterbukaan informasi publik yang telah dilakukan dari bulan September hingga Nov...